Yusuf Ronodipuro, Penyebar Berita Proklamasi
KOLONIALISASI INGGRIS DI AUSTRALIA DAN PERKEMBANGANNYA
INTEGRASI TIMOR TIMUR DALAM NKRI DAN HUBUNGANNYA DENGAN AUSTRALIA
SEJARAH MIGRASI ORANG JAWA KE SURINAME
KRONOLOGIS TERJADINYA PERTEMPURAN DI SURABAYA
KEJADIAN-KEJADIAN "PEMICU" PKI DI MADIUN
Pergerakan Politik Afrika Selatan Dalam Menentang Politik Apartheid
SEJARAH DAN KRONOLOGIS PERISTIWA G30 S/PKI
PERISTIWA BANDUNG LAUTAN API
OTONOMI DAERAH
Abdullah
1. Sejarah Otonomi Daerah di Indonesia
Pada tahun 1903, pemerintah kolonial mengeluarkan Staatsblaad No. 329 yang memberi peluang dibentuknya satuan pemerintahan yang mempunyai keuangan sendiri. Kemudian staatblaad ini deperkuat dengan Staatblaad No. 137/1905 dan S. 181/1905. Pada tahun 1922, pemerintah kolonial mengeluarkan sebuah undang-undang S. 216/1922. Dalam ketentuan ini dibentuk sejumlah provincie, regentschap, stadsgemeente, dan groepmeneenschap yang semuanya menggantikan locale ressort. Selain itu juga, terdapat pemerintahan yang merupakan persekutuan asli masyarakat setempat. Pemerintah kerajaan satu per satu diikat oleh pemerintahan kolonial dengan sejumlah kontrak politik (kontrak panjang maupun kontrak pendek). Dengan demikian, dalam masa pemerintahan kolonial, warga masyarakat dihadapkan dengan dua administrasi pemerintahan.