LATAR BELAKANG PENDIRIAN DAN PERKEMBANGAN KOLONI QUEENSLAND

RIAN FEBRISONO

 

Pada tahun 1769 para ahli astronomi inggris memperkirakan akan terjadi suatu peristiwa penting yairtu transit of venus lalu royal sociey of londo meminta kepada angkatan laut inggris menyediakan sebuah kapal dan berserta anak buahnya untuk kepertuan tersebut. Sesuai dengan permintaan tersebut angkata laut inggris menyediakan sebuah kapal yang berbobot 370 ton lalu diberi nama endeavour bark dan menunjuk james cook sabagai pemimpin ekspedisi tersebut. Kepada james cook diperintahkan untuk berlayar ke tahiti

agar transit of venus dapat diamati dengan baik, tugas lain yang diberikan kepada james cook adalah untuk menemukan terra australis incognita dan apabila tidak menemukannya barulah dia melakukan tugas berikutnya yaitu menyelidiki new zeland pada hari pertama april 1770 cook meninggalkan new zeland dan menuju van diemen's besarnya obak dilaut selatan menyebabkan ia gagal mencapai van dieme'n land, namun ia sampai ke pantai timur australia pantai yang belum pernah didatangi oleh orang eropa.

Kondisi Ekonomi di Amerika Serikat Pascaperang

Pima Putriana/PIS

            Saat perang dingin telah berjalan satu setengah decade usai perang dunia II. Amerika serikat mengalami pertumbuhan ekonomi yang fenomenal. Perang melahirkan kembali kemakmuran, dan pada periode pasca perang amerika serikat mengonsolidasi posisinya sebagai Negara terkaya di dunia. Produk kotor nasional (Gross National Produk, GNP), ukuran seluruh barang dan jasa yang d produksi amerika serikat menanjak dari $200 miliar di tahun 1940 menjadi $300 miliar di tahun 1959, dan menjadi lebih dari

SEJARAH KOLONI AUSTRALIA SELATAN BESERTA GUBERNUR JENDERAL YANG MEMIMPIN

Anisa Mutiara Priyadi/S.Australia

Australia Selatan adalah sebuah negara bagian Australia yang beribu kota di Adelaide. Negara bagian ini memiliki luas wilayah daratan 983.432 km2. Sebagian besar penduduknya tinggal di daerah pesisir dan sepanjang Sungai Murray. Sebelum bergabung dengan Persemakmuran Australia pada 1901, wilayah ini berstatus sebuah provinsi Britania Raya. Sebagian besar tanah-tanah di Australia Selatan digunakan untuk pertanian.

Munculnya Sistem Politik Pada Demokrasi Terpimpin

AINI MUALLIPA / A/S1/5
Demokrasi adalah bentuk atau sistem pemerintahan suatu Negara sebagai upaya mewujudkan kedaulatan rakyat atas Negara untuk dijalankan oleh pemerintahan tesebut.Di Indonesia pada masa pemerintahan Orde Lama pernah menggunakan model pemerintahan Demokrasi Parlementer. Akan tetapi, Demokrasi Parlementer  ini gagal dalammengatasi permasalahan yang dihadapi pada masa awala kemerdekaan, maka Orde Lama kemudian beralih ke Demokrasi Terpimpin. Sistem ini diterapakan pada masa kedua jabatan Soekarno pada tahun 1959 sampai 1966.

Terjadinya Gerakan 30 September dan Lahirnya Surat Perintah Sebelas Maret

NINIK SUGIARTI/S/A

A.                Terjadinya Gerakan 30 September
Prinsip Nasakom yang diterapkan pada masa demokrasi terpimpin, memberi kesempatan kepada PKI dan organisasi pendukungnya untuk memperluas pengaruhnya. Usaha PKI itu juga didukung oleh kondisi ekonomi nasional yang makin memprihatinkan dan kondisi sosial serta politik yang penuh gejolak pada awal tahun 1960-an. PKI bersama presiden dan Angkatan Darat kemudian menjadi kekuatan penting dibandingkan kekuatan lain dalam kehidupan politik nasional Indonesia pada saat itu.

INTEGRASI ABRI PADA MASA ORDE BARU

FITRIANI / SI V/ A

1.      Integrasi Mental Sebagai Titik tolak
Pada masa awal Orde Baru, pimpinan ABRI berusaha menghilangkan divergensi dan persaingan melalui tiga pendekatan yaitu pendekatan pendidikan, pendekatan doktrin, dan pendekatan organisasi. Kahusus pendekatan pendidikan, penekanan diletakan pada bidang pendidikan yang terintergrasi dan gabungan secara fisik.pendidikan yang terintegrasi dimulai pada tingkat pembenukan perwira dan diteruskan pada tingkat lanjutan perwira.

SEJARAH KELAHIRAN REFORMASI INDONESIA

NINIK SUGIARTI/S/A

A.    Sejarah Awal Lahirnya Reformasi
Reformasi merupakan suatu perubahan catatan kehidupan lama catatanan kehidupan baru yang lebih baik.Reformasi yang terjadi di Indonesia pada tahun 1998 merupakan suatu gerakan yang bertujuan untuk melakukan perubahan dan pembaruan, terutama perbaikan tatanan kehidupan dalam bidang politik, ekonomi, hukum, dan sosial. Dengan demikian, reformasi telah memiliki formulasi atau gagasan tentang tatanan kehidupan baru menuju terwujudnya Indonesia baru.

PERAN ABRI PADA MASA ORDE BARU

 ZURIKA MITRA/SI V/B

ABRI merupakan singkatan dari Agkatan Bersenjata Republik Indonesia. Pada seminar Hankam yang dipimpin oleh Kepala Staf Hankam Mayor Jendral,M.M Rachmat Kartakusuma yang berlangsung selama 12-21 November 1966, menghasilkan dokumen penting, yaitu Doktrin Pertahanan dan Keamanan Nasional dan Doktrin perdjuangan ABRI Tjatur Dharma Eka Karma. Yang mana isi Doktrin ini meliputi landasan aidiil, asas-asas, dan pedoman pelaksanaan. Dalam landasan aidiil disebutkan bahwa Pancasila

Masa Kepemimpinan Megawati

NURSANTIPA/S/A

Megawati Soekarnoputri adalah Presiden Indonesia yang kelima yang menjabat sejak 23 Juli 2001 – 20 Oktober 2004. Ia merupakan presiden wanita Indonesia pertama dan merupakan anak dari presiden Indonesia pertama. Megawati juga merupakan ketua umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sejak memisahkan diri dari Partai Demokrasi Indonesia pada tahun 1999. Pemilu 1999. Megawati menjadi presiden setelah MPR mengadakan Sidang Istimewa MPR pada 23 Juli 2001. Sidang Istimewa MPR

KAPITAN PATTIMURA

ENCIK AFRIDAYANTI

 

Siapa yang tak kenal dengan pahlawan nasional yang satu ini, yang gambarnya tertera pada uang yang bernominal 1000. Kapitan Pattimura Lahir di Hualoy, Hualoy, Seram Selatan, Maluku, 8 Juni 1783 – meninggal di Ambon, Maluku, 16 Desember 1817 pada umur 34 tahun. Memiliki nama asli Ahmad Lussy, di sejarah versi pemerintah ia dikenal dengan nama Thomas Matulessy atau Thomas Matulessia, adalah seorang bangsawan dan ulama yang kemudian dikenal sebagai Pahlawan Nasional Indonesia. [1]

 

Nama dan Silsilah