APARTHEID DI AFRIKA SELATAN

Ujang Sudrajat/pis

Apa itu apartheid?
Apartheid adalah suatu kebijakan pemisahan secara rasial yang terdapat di afrika selatan. kata aphartheid sendiri berasal dari bahasa afrika yang berarti pemisahan, kata itu menggambarkan perbedaan rasial secara tegas antara pemerintahan yang berkulit putih (minoritas) dan penduduk asli yang berkulit hitam (mayoritas).
Apartheid ini di latar belakangi oleh imprealisme yang melanda bangsa eropa, belanda yang salah satu Negara di eropa yang melakukan imprealisme dan dalam hal ini afrika selatan menjaadi sasaran penajajahan bangsa belanda pada saat itu,mengapa demikian?
kita ketahui bahwa afrika selatan kaya akan intan,dan emas, Sehingga orang afrika menybut orang orang belanda dengan sebutan BOER.
Sejak kedatangan orang kulit putih itulah terbentuk suatu masyarakat yang di bedakan berdasarkan warna kulit, tetapi di dalam realitanya justru orang kulit putih yang jumlahnya sedikit memliki kekusaan yang besar bebanding terbalik dengan orang yang kulit hitam yang jumlahnya banyak nyaris tidak memilki kekuasaan.
Kedatangan belanda di susul oleh inggris kedatangan inggris tersebut menimbulkan perang
BOE R yang di menangkan oleh inggris, dan sejak saat itu afrika selatan menjadi jajahan inggris.
Pada tahun 1910 inggris memebentuk uni afrika selatan dan pada tahun yang sama pula keanggotaan parlemen di batasi oleh hanya orang kulit putih saja, tindakan itu di lanjutkan oleh perdana mentri yang pertama afrika selatan, Daniel francois malan(1948-1954) ia memperkenalakan apartheid di kampanye partai nasioanal pada pemilu 1948.dan aphartheid menjadi kebijakan politik hingga tahun 1990, hukum apartheid menggolongkan penduduk atas tiga golongan yaitu:
(a).kulit putih (b).kulit hitam (c) .kulit berwarna.
bukan hanya itu hukum apharteid juga melarang kontak langsung antar golongan ras, tidak ada bagi hasil yang merta antara orang kulit putih dengan kulit hitam, serta orang kulit putih di larang untuk menggunakan fasilitas umum milik orang-orang kulit putih,kemudian undang undang itu di protes oleh ANC yang di bentuk tahun 1912.
Bukan hanya ANC sejaka tahun 1962, majelis umum PBB sudah membahas kebijakan rasial di afrika selatan dan meminta untuk segera mengakhirinya di bawah piagam (charter),  tetapi pemerintah afrika selatan menolaknya, sikap itu di sayangkan oleh PBB, setelah peristiwa pembunuhan besar besran di Sharpeville tahun 1960, resolusi DK PBB, mempersalahakan penembakan yang terjadi setelah itu. majelis umum PBB memberikan sanksi kepada afrika selatan, tahun 1974 PBB menskors afrika selatan dan tahun 1980-an majelis umum PBB mengatakan  aphartheisd merupakan tindakan kejahatan melawan kemanusiaan.
Penderitaan yang dialami oleh orang kulit hitam akhirnya meledak pada tahun1976, ribuan pelajar di suweto mengadakan demonstrasi dengan berpawai keliling kota merka menuntut agar apartheid di hapuskan karena sistem pendidikan mereka lebih buruk di bandingkan orang kulit putih, tetapi naas ratusan pelajar di tembaki oleh polisi saat mejalankan aksinya,  tetapi hal itu tidak mematikan semnagat orang kulit hitam.
Sementara itu, dunia internasional mulai melakukan berbagai tindakan terhadap afsel tindakan tersebut antara lain membentuk komite khusus menentang aphartheid tahun 1962 PBB menyerukan embargo senjata secara sukarela terhadap afrika selatan tahun 1963, dan pembentukan dana untuk korban apartheid tahun 1965,sebelumnya pelajar afsel membentuk ANC tahun 1912, kongres itu di pimpin oleh nelson mandela yang berjuang untuk menghapuskan apartheid, selain itu berdiri pula (democratic front) dengan uskup agung Desmon tutu,nelson mandela memiminpin demonstrasi besar besaran yang menuntun persamaan hak dan penghapusan apartheid.
Karena aksi-aksinya mandela di penjarakan tahun 1962.  penghapusan apartheid terus dilakukan tahun 1989,frederik W.de san klerk, seorang yang kulit putih yang progresip terpilih menjadi presiden afrika selatan. ia sadar akan tekanan yang dating dari dalam maupun luar negeri terhadap politik apartheid untuk itu ia melakukan pembaruan dan ingin menghapuskan apartheid
Pada tanggal 11 januari 1990, Nelson mandela di bebaskan selanjutnya pada tanggal 12 mei 1990, pemerintah melakukan perundingan dengan ANC Untuk pertama kalinya dan pada akhir abad ke 20 apartheid di afsel mencatat suatu perubahan besar, kemudian pada tanggal 13 november 1993, para pemimpin kulit putih dan kulit hitam berhasil menyusun sebuah rancangan undang undang (RUUD).
RUUD tersebut bertujuan untuk mengakhiri kekusaan mutlak kaum kulit putih, RUUD tersebut di tanda tangani oleh tokoh-tokoh besar pada saat itu sperti Frederick W de klerk
 Akhirnya, akibat perlawanan di dalam  negeri dan tekanan dunia internasional, kekuasaan rezim ini berakhir pada tahun 1991. Pada tahun 1993 UU baru Afsel yang mengakui persamaan hak warga kulit putih dan kulit hitam disahkan. Pada tahun 1994, diadakan pemilu kepresidenan dan pejuang kulit hitam Nelson Mandela berhasil menang dan diangkat sebagai presiden.
Daftar pustaka
Alfian magdalia,dkk,Sejarah untuk SMA dan MA kelas XII Program ilmu sosial,Jakarta:penerbit ESIS,2007.
Sumber internet

1 comment:

  1. Segera Daftar Dan Dapatkan Jutaan Rupiah Hanya Di Zeusbola!
    Deposit Murah!
    1 User Id Bisa Bermain Bermacam Game Di Zeusbola.
    Buruan Dan Dapatkan Jackpot Anda Sekarang Juga.


    INFO SELANJUTNYA SEGERA HUBUNGI KAMI DI :
    WHATSAPP :+62 822-7710-4607


    ReplyDelete