Dhita Windy Utami
Sampai abad ke-15, orang-orang kulit putih (Eropa)
masih berbeda pendapat tentang bentuk bumi. Ada beberapa orang yang
setuju dengan pendapat bahwa bumi itu berbentuk bulat dan terbagi dua secara
seimbang antara belahan bumi utara dan belahan bumi selatan. Pendapat lain
berpendapat bahwa bumi itu berbentuk rata sebagaimana yang diungkap oleh ahli
agama Katolik.
Di abad ke XV para pelaut Eropa mulai menjelajahi negara-negara yang jauh bersaing secara tajam untuk memperoleh keuntungan dari perdagangan seperti sutera, rempah-rempah, emas, permata dan barang-barang lainnya yang dihasilkan oleh dunia Timur. Keberhasilan Bhortolemeus Dias mencapai Tanjung Harapan, Vasco Da Gama yang telah sampai di India tahun 1498, membuka jalan menuju Timur sampai ke Maluku. Garis pelayaran Eropa-Tanjung Harapan-Pantai timur Afrika Ormuz-India-Malaka-Maluku rutin dilalaui oleh Portugis. Jalur pelayaran Portugis ini membuka jalan menuju