SRI OKTAVIANI/ S Australia
A. Latar belakang
Tasmania adalah koloni kedua setelah New South Wales.Tasmania adalah sebuah pulau yang terletak di sebelah selatan benua Australia awalnya Tasmania disebut dengan nama Van Diemen's Land nama tersebut diberikan oleh Abel Tasman karena yang pertama kali menemukan pulau Tasmania adalah Abel Tasman sampai tahun 1855. Ibukota Tasmania adalah Hobart.
Negara bagian ini memiliki luas wilayah daratan 22.357 km persegi dan populasi 484.700 jiwa pada